
Pelaksanaan Misa Natal Tahun 2024 Berjalan Lancar, M.Q Iswara Harap Toleransi Beragama Terus Dilakukan
Bandung,WAKIL Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat, M.Q Iswara meninjau langsung Pelaksanaan Malam Misa Natal 2024 di beberapa gereja di Kota Bandung. Pemantauan pelaksanaan misa Natal dilakukan di Gereja Katedral di Jalan Merdeka, serta Gereja HKGB di Kawasan Jalan L. L. R.E. Martadinata Kota Bandung, Selasa Malam (24/12/2024).Dalam pantauannya, Iswara menyebut pelaksanaan Natal di Kota…