(Pemkot) Bandung menyiapkan sejumlah agenda sepanjang bulan Ramadan 1446 Hijriah

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menyiapkan sejumlah agenda sepanjang bulan Ramadan 1446 Hijriah. Hal ini disampaikan Kepala Bagian Kesra Setda Kota Bandung, Momon Imron. Dalam paparannya pada rapat dengan Tim Transisi Wali Kota Bandung Terpilih, Momon menyebut bakal ada tiga agenda utama Pemkot Bandung selama Ramadan. Antara lain: 1. Safari Ramadan 1446 Hijriah di 6 Sub…

Read More

Polda Jabar telah menggelar Operasi Keselamatan Lodaya 2025 yang berlangsung selama 14 hari, terhitung mulai tanggal 10 Februari hingga  23 Februari 2025.

RN,.Operasi Keselamatan Lodaya 2025 ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas, menurunkan angka fatalitas korban kecelakaan lalu lintas  serta mengurangi pelanggaran lalu lintas . Gelar Pasukan dalam rangka persiapan Ops Keselamatan Lodaya 2025 tersebut  dipimpin  oleh Wakapolda Jawa Barat  Brigjen Pol. Drs. Kasihan Rahmadi S.H., M.H   dan dihadiri oleh  Pejabat Utama Polda Jabar,…

Read More

PERSIB BANDUNG VS PSIS SEMARANG

Bandung,RN,.PSIS ingin bangkit setelah menelan kekalahan telak, sementara Persib berusaha memperlebar jarak dengan para pesaingnya. Tekad PSIS Semarang untuk kembali ke jalur kemenangan demi meninggalkan papan bawah klasemen bakal menemui ujian berat. Selain tidak bisa mendapat dukungan dari fans, mereka juga menghadapi pemuncak klasemen Persib Bandung. Persib bisa dibilang menjadi momok bagi PSIS dalam beberapa…

Read More

pemeran sinetron preman pensiun kang gobang meninggal dunia

Cimahi.RN,.Jasad Dedi Muhammad Jamasari, yang lebih dikenal sebagai Kang Gobang, dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Cibabat, Kota Cimahi, Jawa Barat, pada Jumat (7/2/2025). Kepergian salah satu pemeran sinetron Preman Pensiun ini diiringi oleh para rekan sejawatnya. Berdasarkan pantauan, sejumlah aktor dari sinetron tersebut turut hadir untuk melepas Kang Gobang dalam perjalanan terakhirnya. Beberapa di…

Read More

Program cek kesehatan gratis bakal serentak dilakukan mulai Senin (10/2/2025) di seluruh puskesmas Indonesia

RN,.Program cek kesehatan gratis bakal serentak dilakukan mulai Senin (10/2/2025) di seluruh puskesmas Indonesia, terkecuali pada kelompok anak yang akan dimulai berbarengan dengan jadwal masuk sekolah, Juli mendatang. Setiap puskesmas diberikan masing-masing 30 kuota, untuk menyiasati ‘overload’ antrean pemeriksaan. “Kita tetapkan kuota maksimal pendaftaran digital 30 per hari, melalui SATUSEHAT mobile,” tandas Direktur Jenderal Kesehatan…

Read More

Direktorat Lalu Lintas Polda Jabar dan Korlantas Polri melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di tol ciawi

RN,.Sebuah kecelakaan tragis terjadi di Gerbang Tol Ciawi 2 pada pagi hari ini, mengakibatkan 11 orang mengalami luka-luka, sementara 8 orang lainnya meninggal dunia. Rabu, (05/02/2025).   Kejadian bermula ketika sebuah truk tronton bermuatan galon yang melaju dari arah Ciawi menuju Jakarta diduga mengalami kegagalan fungsi rem, sehingga menabrak deretan kendaraan yang tengah melakukan transaksi…

Read More

istana menegaskan bahwa pengecer bisa kembali menjual gas elpiji, termasuk elpiji subsidi 3 kilogram

Jakarta,.RN,.istana menegaskan bahwa pengecer bisa kembali menjual gas elpiji, termasuk elpiji subsidi 3 kilogram (kg) mulai hari ini. Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi mengatakan, keputusan ini diambil agar masyarakat tidak kesulitan mengakses gas elpiji. “Hari ini, para pengecer bisa kembali berjualan agar tidak terjadi kesulitan akses elpiji di masyarakat,” ujar Hasan, saat dikonfirmasi, Selasa…

Read More

PERSIB Bandung VS PSM Makasar berakhir dengan skor 1 – 0

Bandung,RN.Kapolda Jabar Irjen Pol. Akhmad Wiyagus , S.I.K., M.Si., MM., didampingi Wakapolda Jabar dan Pejabat Utama Polda Jabar memimpin pengamanan Sepak Bola lanjutan Bri Liga 1 antara PERSIB Bandung Vs PSM Makasar bertempat di Stadion Gelora Bandung Lautan Api Kota Bandung, Sabtu (1/2/2025) Kapolda Jabar mengatakan bahwa Kegiatan pengamanan ini dilaksanakan dalam rangka menjamin keamanan…

Read More

Pemkot Bandung akan memastikan efisiensi di berbagai pos anggaran tanpa mengganggu layanan publik

Bandung,.RN,.Wali Kota Bandung, A. Koswara, memastikan segera menerbitkan Instruksi Wali Kota (Inwal) sebagai pedoman efisiensi anggaran di lingkungan Pemkot Bandung. “Kami telah menyiapkan Inwal yang akan menjadi acuan dalam menjalankan instruksi Presiden ini. Setelah Inwal diterbitkan, Sekretaris Daerah (Sekda) akan mengeluarkan surat tindak lanjut untuk memastikan implementasi di setiap OPD,” ujar Koswara pada Rapat Pimpinan…

Read More