korupsi Pertalite hasil impor dioplos jadi Pertamax

RN,.Kejagung telah menahan tujuh tersangka kasus dugaan korupsi tata kelola minyak dan produk pada PT Pertamina, subholding, Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) periode 2018-2023 pada Senin (24/2) lalu. Ketujuh orang yang telah ditahan terdiri dari empat pegawai Pertamina dan tiga pihak swasta. Mereka adalah Riva Siahaan (RS) selaku Direktur Utama PT Pertamina Patra Niaga. Kemudian,…

Read More

Program cek kesehatan gratis bakal serentak dilakukan mulai Senin (10/2/2025) di seluruh puskesmas Indonesia

RN,.Program cek kesehatan gratis bakal serentak dilakukan mulai Senin (10/2/2025) di seluruh puskesmas Indonesia, terkecuali pada kelompok anak yang akan dimulai berbarengan dengan jadwal masuk sekolah, Juli mendatang. Setiap puskesmas diberikan masing-masing 30 kuota, untuk menyiasati ‘overload’ antrean pemeriksaan. “Kita tetapkan kuota maksimal pendaftaran digital 30 per hari, melalui SATUSEHAT mobile,” tandas Direktur Jenderal Kesehatan…

Read More

longsor di kab.pekalongan jawa tengah

Jtng,RN,.Hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Kecamatan Petungkriono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, sejak Senin (20/1/2025) malam hingga Selasa (21/1/2025) pagi, memicu longsor besar yang menyebabkan 25 orang tewas Selain itu, 9 orang masih dilaporkan hilang, sementara 10 orang lainnya mengalami luka-luka akibat bencana tersebut. Banjir bandang yang memicu longsor juga melanda sejumlah wilayah di…

Read More

pengaruh olahraga terhadap kesehatan

Bandung,RN,.Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam British Journal of Sports Medicine, menganalisis data dari 196 artikel ilmiah untuk memberikan pemahaman yang lebih luas, mengenai pengaruh olahraga terhadap kesehatan. Hasil penelitian tersebut mengungkapkan bahwa melakukan aktivitas fisik selama 11 menit setiap hari dapat secara signifikan menurunkan risiko kematian dini, sekaligus mencegah berbagai penyakit kronis seperti penyakit jantung,…

Read More

TNI Angkatan Laut (AL) bersama warga mulai membongkar pagar laut yang terletak di Tanggerang

Jakarta,RN,.TNI Angkatan Laut (AL) bersama warga mulai membongkar pagar laut yang terletak di Tanjung Pasir, Kabupaten Tangerang. TNI AL menargetkan pembongkaran hari ini dilakukan sepanjang 2 kilometer oleh 600 personel gabungan yang terlibat. Komandan Pangkalan Utama AL (Danlantamal) III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Harry Indarto memimpin langsung proses pembongkaran. Dia menjelaskan pembongkaran hari ini melibatkan…

Read More

Korlantas meminta maaf kepada seluruh masyarakat yang merasa terganggu dengan tindakan arogan itu

RN,.Dirgakkum Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri Brigjen Pol Raden Slamet Santoso mengonfirmasi bahwa petugas patwal yang mengawal mobil RI 36 yang viral di media sosial adalah anggota Polda Metro Jaya (PMJ). Saat ini, petugas patwal tersebut sudah dipanggil oleh Kasi Pamwal Polda Metro Jaya. “Yang bersangkutan sudah ditindaklanjuti oleh Kasi Pamwal Polda Metro Jaya (karena…

Read More

Jakarta resmi menetapkan Pramono Anung dan Rano Karno sebagai gubernur dan wakil gubernur terpilih periode 2025-2030

Jakarta RN,.- KPU Jakarta resmi menetapkan Pramono Anung dan Rano Karno sebagai gubernur dan wakil gubernur terpilih periode 2025-2030. Penetapan dilakukan setelah Pramono-Rano memenangi Pilgub Jakarta 2024. Penetapan dibacakan dalam Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Terpilih yang berlangsung di Hotel Pullman Central Park, Jakarta Barat, Kamis (9/1/2025). Pramono-Rano…

Read More